"Ini semua segel, kita langsung aja kita makan sebanyak mungkin, siapa yang paling banyak makan ini," kata Bobon Santoso."Hah?," sontak Luna Maya."Siapa yang paling banyak makan ini," perjelas Bobon Santoso."Boleh gak gua coba dulu," tanya Luna Maya."Boleh," singkat Bobon Santoso."Gua coba dikit ya," pastikan Luna Maya."Seriusan? Saya tidak memaksa ya," sambung Bobon Santoso."Iya enggak," jawab Luna Maya. Luna Maya pun membuka sebuah kemasan dari Paqui tersebut untuk dicicipi terlebih dahulu."Ini kemasannya ada (gambar) kalajengkingnya gitu ya," tanya Luna Maya."Ada kalajengkingnya kemasannya ini wajib Challange, oke silahkan," terang YouTuber asal Bali.