GridPop.ID - Ayu Ting Ting masih betah menjadi single parent untuk Bilqis Khumairah Razak putrinya.
Ayu Ting Ting pun dikenal sebagai tulang punggung keluarga.
Beberapa waktu lalu, Ayu Ting Ting sempat mengungkapkan kemana uang hasil kerja kerasnya habis.
Usut punya usut, Ayu Ting Ting memilih menghamburkan uangnya untuk ini hingga mengungkapkan alasannya.
Meski memiliki harta melimpah, Ayu Ting Ting justru menyerahkan seleruh kekayaannya untuk diurus keluarga.
"Beruntungnya dan bersyukurnya aku tuh enggak meng-handle itu sendiri karena kalau aku handle sendiri enggak jelas uang ke mana, beli ini beli itu," ucap Ayu Ting Ting di YouTube Riomotret (30/11/2020) seperti dikutip oleh GridStar.ID.
Ibu Bilqis Khumaira itu mengaku tak terlalu suka membeli barang bermerek dengan harga fantastis meski ia mampu.
Ayu Ting Ting rupanya memilih menghabiskan uangnya untuk investasi.
Alasan Ayu Ting Ting memilih investasi agar uangnya tak terbuang percuma demi penampilan.