Kamu bisa menggunakan sabun cuci piring atau detergen.
Nipis dan Cengkih
Metode ini dapat menarik perhatian nyamuk ke genangan air.
Namun, ketika menghampirinya, nyamuk dapat terperangkap di dalam gelembung dan mati.
Jadi, mana cara menghilangkan nyamuk di kamar tidur yang bakal kamy coba? Selamat mencoba!
5 Penyakit yang Bisa Terjadi akibat Gigitan Nyamuk
Rasa gatal akibat gigitan nyamuk bisa mengakibatkan peradangan.
Menggaruk area yang gatal bisa meningkatkan risiko infeksi.
Selain itu, gigitan nyamuk juga bisa berisiko menyebabkan berbagai penyakit seprti dikutip dari laman kompas.com berikut:
1. Malaria
Penyakit ini biasanya disebabkan oleh nyamuk Anopheles yang membawa virus. Gejala awal malaria mirip seperti flu.
Sakit kepala dan demam merupakan bagian dari gejala malaria. Penyakit ini mudah menyebar ketika iklim menjadi lembab dan hangat.