Find Us On Social Media :

Nestapa Si Kembar Siam Daisy dan Violet Hilton, Dibuang Ibu Kandung dan Diperbudak Wali, Akhir Hidupnya Tragis!

By Arif B, Kamis, 6 Oktober 2022 | 09:02 WIB

Si kembar Daisy dan Violet Hilton

Saat mereka berusia 8 tahun, keduanya pergi ke San Fransisco.

Sayangnya, hal tersebut tak dapat dengan mudah mereka lakukan lantaran sempat mendapat penolakan.

Keduanya dianggap tidak layak secara medis sehingga tidak diperbolehkan masuk ke Amerika Serikat.

Dipaksa Show

Dengan bentuk tubuhnya yang dianggap unik, mereka berdua justru diperalat bak hewan sirkus untuk melakukan pertunjukan tanpa mendapat upah.

Hidup si kembar seperti di penjara karena mereka dipaksa untuk bermain saksofon dan biola selama berjam-jam tanpa diizinkan mendapat pendidikan.

Saat mereka remaja di tahun 1920-an, mereka mulai tampil bersama Charlie Chaplin dan Bob Hope dengan menghasilkan ribuan dolar setiap minggunya.

Baca Juga: Nestapa Gadis Kembar Siam, Kemana-mana 'Gandeng' Terus Sampai Tidak Bisa Lakukan Ini Sama Pacar!

Namun, walinya tidak pernah membiarkan si kembar menikmati hasil kerja keras mereka.

Daisy Meninggal Terlebih Dahulu

Tahun 1969, tes medis mengungkapkan bahwa si kembar telah meninggal karena flu.

Daisy meninggal lebih dulu dan Violet meninggal beberapa hari kemudian.

Baca Juga: Aneh bin Ajaib, Kondisi Bayi Kembar Siam Dempet Kepala yang Sempat Pecahkan Rekor Operasi Kedokteran Ini Bikin Takjub, Begini Kabar Terbarunya

GridPop.ID (*)