- Lekas berikan air susu usai melahirkan dengan metode direct breast feeding atau DBF.
- Lakukan pijat laktasi sederhana pada bagian payudara agar kelenjar susu dapat mengeluarkan ASI dengan lancar.
- Pastikan proses pelekatan sudah tepat, pasalnya pelekatan yang benar akan memicu kelancaran produksi ASI.
- Istirahat yang cukup agar mendukung produksi ASI.
- Sering-seringlah menyusui lantaran akan memicu melimpahnya ASI.
GridPop.ID (*)