Find Us On Social Media :

Harga Sembako Akhir Tahun 24 Desember: Daging Ayam, Telur hingga Beras Alami Kenaikan

By Luvy Octaviani, Sabtu, 24 Desember 2022 | 14:01 WIB

ilustrasi sembako

GridPop.ID - Update harga sembako tentu terus dipantau banyak orang.

Apalagi menjelang akhir tahun, harga sembako disorot karena mengalami kenaikan.

Berikut ini update harga sembako jelang akhir tahun hari ini, Sabtu 24 Desember 2022 seperti dilansir dari laman tribubisnis.com

Diketahui menjelang akhir tahun 2022, harga kebutuhan pokok atau sembako di pasaran mengalami kenaikan.

Harga sembako yang naik antara lain beras, telur ayam, daging ayam, hingga cabai rawit merah.

Termasuk harga beras, baik dari beras kualitas bawah, medium hingga kualitas super.

Berikut daftar lengkap harga bahan pokok atau sembako, dikutip Tribunnews. dari berbagai sumber:

Harga sembako atau bahan pokok, per 24 Desember 2022, dikutip dari kemendag.go.id:

1. Beras

- Beras Premium (kg): Rp 13.100

Mengalami kenaikan harga, dibandingkan tanggal 1 Desember 2022 per kg Rp12.900 , atau naik 1,55 persen.

Baca Juga: Kian Memburuk? Nikita Mirzani Tak Bisa Toleh Kanan Kiri hingga Harus Lakukan Ini Demi Obati Penyakit Lehernya