Find Us On Social Media :

Tips Hidup Minum Kopi yang Benar untuk Turunkan Berat Badan dari Ahli Diet, Pastikan Tidak Mengandung Pemanis

By Lina Sofia, Senin, 13 Februari 2023 | 21:02 WIB

tips hidup cara minum kopi yang tepat untuk diet dari ahli

2. Tidak diminum untuk memulai hariTak jadi soal jika Anda menjadikan kopi sebagai menu sarapan.Namun, sebaiknya santap makanan terlebih dahulu, baru seruput kopi Anda."Itu karena kopi dapat mengurangi rasa lapar Anda, yang dapat mengakibatkan Anda melewatkan makan," jelas ahli diet Kaset Hageman, seperti dikutip dari Eat This Not That.Saat Anda tidak sarapan, Anda bakal makan berlebihan di siang atau malam hari.Kalau begini, maka proyek menurunkan berat badan hanya sekadar impian.3. Pilih waktu yang tepatSebaiknya minum kopi di waktu yang tepat.Shaw menyarankan untuk tidak minum kopi 6-7 jam jelang waktu tidur demi menjaga kualitas tidur dan hormon tubuh.Saat Anda kurang tidur, rasa lapar meningkat, terutama terhadap makanan tinggi kalori.Konsumsi kalori berlebih akan menaikkan berat badan.4. Pilihan teman minum kopi juga pentingTerkadang, manfaat kopi dipengaruhi teman minum alias kudapannya.Orang kerap memasangkan kopi dengan kukis, biskuit, atau roti.

Baca Juga: Tips Hidup Agar Tetap Produktif Bekerja saat Puasa Ramadhan 2023, Kuncinya Cermat dalam Memanfaatkan Energi