Find Us On Social Media :

Benarkan Tidurnya Orang Puasa Adalah Ibadah? Begini Penjelasan Ustaz Adi Hidayat

By Luvy Octaviani, Sabtu, 25 Maret 2023 | 04:01 WIB

Ilustrasi tidur.

"Puasanya sah, tetapi pahalanya itu yang kosong,” jelas Ustaz Abdul Somad.

Ustaz Abdul Somad mengatakan bahwa umat Muslim akan mendapatkan pahala apabila mampu melewati ujian yang diberikan oleh Allah SWT.

“Letak pahala itu karena ada ujian, kalau tidak ada ujian mana ada pahala,” katanya.

Meskipun tidur sepanjang hari saat ber puasa tidak secara eksplisit dilarang dalam Islam, Ustad Abdul Somad menekankan pentingnya memanfaatkan waktu di bulan Ramadhan untuk meningkatkan ibadah dan ketaatan kepada Allah.

Ia mengajak umat untuk menjaga keseimbangan antara tidur, ibadah, dan kegiatan sehari-hari selama bulan puasa.

Ustad Abdul Somad mengingatkan umat Muslim agar memanfaatkan waktu di bulan Ramadhan dengan sebaik-baiknya, seperti dengan melaksanakan shalat tarawih, membaca Al-Qur'an, dan berdzikir.

Dengan begitu, umat Muslim dapat meraih manfaat spiritual yang optimal selama Ramadhan 2023 tanpa harus tidur seharian.

Lantas, apa sebenarnya hukum tidur seharian saat puasa di Ramadhan 2023 ini?

Benarkah tidur seharian dapat mengurangi pahala di bulan yang penuh berkah ini?

Baca Juga: Masuki Bulan Ramadhan 2023, Begini Cara Ampuh Atasi Maag Kambuh saat Puasa