Pasalnya, selama haid kondisi serviks atau leher rahim wanita cenderung lebih terbuka.
Hal itu, membuat kuman penyebab infeksi menular seksual lebih mudah masuk ke dalam tubuh.
Infeksi saluran kencing
Selain infeksi menular seksual, wanita yang berhubungan seks saat haid juga rentan terkena infeksi saluran kencing.
Hal ini disebabkan kadar keasaman atau pH di sekitar vagina wanita yang lebih tinggi dibandingkan sebelum atau sesudah haid.
Baca Juga: 5 Cara Mengatasi Penurunan Gairah Seksual pada Wanita Lanjut Usia
Kondisi ini membuat bakteri yang berkembang biak sekitar vagina rawan terdorong ke kandung kemih selama berhubungan seks saat menstruasi.
Endometriosis
Beberapa penelitian menunjukkan, berhubungan seks saat haid juga berisiko menyebabkan endometriosis.
GridPop.ID (*)