Find Us On Social Media :

Pria Harus Lebih Peka, Kenali 4 Cara Membangkitkan Mood Wanita untuk Bercinta

By Andriana Oky, Minggu, 16 Juli 2023 | 13:15 WIB

Ilustrasi cara membangkitkan mood wanita untuk bercinta

3. Menggunakan sex toys

Sebagai gantinya, belilah sex toys baru yang bisa bekerja cukup untuk membuatmu bergairah, dan dia dapat mengambil langkah lanjutan dari sana.

Sex toys adalah cara yang bagus untuk membangkitkan mood berhubungan seks, saat kamu sedang tidak merasakan gairah.

4. Lakukan sesuatu yang menyenangkan

Langsung menuju ke tempat tidur setelah menyelesaikan pekerjaan untuk berhubungan seks tidak akan ada gunanya.

Maka, diperlukan momen bersantai sejenak sebelum mengharapkan terlalu banyak seksualitas dari diri sendiri.

Luangkanlah waktu untuk mandi agak lebih lama, berbaring dengan buku, ambil secangkir teh herbal, atau hanya menggunakan beberapa menit untuk diri sendiri.

Baca Juga: Gak Melulu Soal Ukuran Mr. P, Inilah 4 Tanda Suami Jago Puaskan Istri saat Hubungan Intim

Mengutip Tribun Jateng, dokter Boyke membeberkan ada 7 bagian tubuh wanita yang menjadi titik orgasme.

"Banyak laki-laki itu gak tau titik erogen wanita, titik-titik peka rangsang," ujar Dokter Boyke di Channel Youtube Nikita Mirzani.

"Mereka itu banyak yang gak tau, mereka itu melakukan hubungan seks, ciuman-ciuman sedikit kemudian dimasuki ya gak enak," kata Dokter Boyke.

Titik Rangsang atau Titik Erogen Wanita