Find Us On Social Media :

Sering Muncul di FYP, Kata Mumbul yang Viral di TikTok Ternyata Berasal dari Bahasa Jawa

By Helna Estalansa, Sabtu, 9 Desember 2023 | 05:45 WIB

Ilustrasi tiktok

GridPop.ID - Ada banyak istilah yang ramai diperbincangkan netizen hingga menjadi viral di TikTok.

Salah satunya ada kata "mumbul" yang viral di TikTok.

Kata ini sering muncul di FYP TikTok dan media sosial lainnya.

Meski begitu, ada banyak netizen yang belum tahu arti dari kata mumbul.

Maka dari itu, artikel berikut akan memberikan penjelasan lebih dalam mengenai arti kata mumbul.

Jangan sampai tidak mengerti makna kata "mumbul" ya.

Kata "mumbul," yang tengah menjadi viral di TikTok dan sering muncul di FYP, ternyata berasal dari Bahasa Jawa.

Apa sebenarnya arti dari kata "mumbul"?

Kata "mumbul" sedang populer di platform media sosial TikTok, dan banyak yang penasaran tentang makna kata "mumbul" dalam Bahasa Gaul.

Secara harfiah, kata "mumbul" berarti melambung, melompat, melanting, atau membumbung.

Asal-usul kata "mumbul" dapat ditelusuri ke dalam bahasa Jawa, di mana istilah ini sering digunakan dalam komunikasi verbal.

Baca Juga: Arti Kata Pijat Plus plus yang Viral di TikTok, Berkaitan dengan Praktik Prostitusi