Find Us On Social Media :

'Jadi Hiperaktif', Fuji Blak-blakan Ungkap Alami Gangguan Mental ADHD, Anggap Berkat dari Tuhan

By Ekawati Tyas, Rabu, 27 Desember 2023 | 21:15 WIB

Fuji derita gangguan mental ADHD.

Baca Juga: Bantah Hubungan Tak Harmonis, Fuji dan Aaliya Massaid Kompak Foto Bareng Raffi Ahmad

Penyebab ADHD

Dosen psikolog Universitas ‘Aisyiyah Yogyakarta Ratna Yunita Setiyani Subardjo mengatakan bahwa ada bermacam-macam penyebab ADHD, terlebih jika seseorang memiliki faktor risiko ADHD seperti genetik.

“Faktor genetik sebagai faktor risiko, karena mempunyai garis keturunan yang memang menderita ADHD,” kata Ratna kepada Kompas.com, Selasa (6/6/2023).

Faktor risiko yang dapat memicu terjadinya ADHD antara lain:

- Faktor genetik

- Cedera otak

- Kelahiran prematur

- Berat badan bayi baru lahir yang rendah

- Paparan zat kimia, seperti timah, ketika sang ibu dalam masa kehamilan

- Kebiasaan merokok serta mengonsumsi alkohol berlebih ketika sang ibu dalam masa kehamilan

- Kurangnya perhatian orang tua.

Baca Juga: Lula Lahfah Tantang Fuji Adu Tinju, Begini Respon Mantan Thariq Halilintar

GridPop.ID (*)