- Bingung ketika bicara dengan orang yang disuka
Rasa bingung ini bersumber dari rasa takut akan perasaan yang dibalas.
Mengobrol dengan orang yang disuka dapat menjadi menakutkan bagi lithromantic karena takutnya hubungan menjadi semakin intim.
Arti Istilah HTS
Kata HTS banyak dipakai di sosial media, bahkan sampai viral.
Mengutip Tribun Sumsel, HTS adalah singkatan kata yang memiliki kepanjangan Hubungan Tanpa Status.
Singkatan tersebut digunakan oleh laki-laki dan perempuan yang memiliki perasaan saling mencintai.
Tapi mereka memilih untuk tidak menjalin pacaran, namun hubungan tersebut statusnya menggantung.
Bisa dikatakan HTS juga sebagai hubungan asmara yang tidak jelas, sehingga di dalamnya tidak ada komitmen bersama.
GridPop.ID (*)