Find Us On Social Media :

Viral Penampakan Ayam Gundul yang Masih Hidup Meski Tanpa Bulu, Dokter Hewan Ungkap Penyebabnya

By Helna Estalansa, Kamis, 21 Maret 2024 | 11:45 WIB

Tangkapan layar ayam gundul berjalan yang viral di X

"kasian sih, karena bulunya punya banyak fungsi untuk tubuhnya,"

"Kayak lagi liat ayam panggang berjalan,"

"lah gundul,"

"Ayam abis waxing,"

"lah ayam varian baru,"

"kok ini lucu bngt awkwakwkaw,"

"apa gk masuk angin."

Penjelasan Dokter Hewan

Sementara itu, Dokter hewan dari Fakultas Kedokteran Hewan UGM Yogyakarta, Slamet Raharjo, menjelaskan bahwa ayam sebenarnya dapat hidup tanpa bulu.

Baca Juga: Viral di TikTok! Berikut Terjemahan & Lirik Lagu Manot - Happy Asmara feat Gilga Sahid Soal Cinta Bertepuk Sebelah Tangan

Menurutnya, ayam gundul bisa terjadi karena kelainan genetik atau campur tangan manusia.

Dari video tersebut, Slamet menilai bahwa ayam tersebut sengaja digunduli atau dicabut bulunya sampai gundul.