Horror Story-@bacahorror #bacahorror pic.twitter.com/QM0zY8m9rj
— SimpleMan (@SimpleM81378523) June 24, 2019
KKN (Kuliah Kerja Nyata) di Desa Penari adalah kisah yang bercerita tentang mahasiswa yang mengalami berbagai kejadian horor saat melakukan KKN di sebuah desa pada tahun 2009.
Adapun lokasi yang menjadi background cerita tersebut disamarkan yakni menggunakan nama 'Desa Penari'.
Cerita tersebut membuat banyak spekulasi mengenai lokasi tempat yang asli di kalangan warganet.
Namun penulis sendiri melalui cuitan dalam akun Twitter-nya bersikukuh untuk tidak mengatakan mengenai lokasi yang sebenarnya.
Menanggapi hal tersebut, mengapa cerita horor begitu diminati oleh banyak masyarakat?
Hening Widyastuti, seorang psikolog asal Solo pun menjelaskan hal tersebut.
Hening menilai hal itu karena adanya rasa sensasional yang didapatkan oleh seseorang ketika menonton film horor.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Veronica Sri Wahyu Wardiningsih |
Editor | : | Veronica Sri Wahyu Wardiningsih |
Komentar