Dengan tegas Hotman mempertanyakan soal kemungkinan berkurangnya hukuman tersebut apabila tindak pidana tak terlalu penting.
"Ya kalau tidak terlalu penting kenapa hukuman mati?" katanya.
Draft tersebut dinilai Hotman sebagai draft yang kacau dan tidak berasal dari praktisi hukum.
"Ini benar-benar nggak masuk di akal gua ini. Kacau nih benar-benar. Ini bukan karya dari praktisi hukum," katanya.
Menurut Hotman, KUHP mengandung filsafat yang tinggi dan memerlukan pengalaman yang lama.
Baca Juga: Heboh Kasus Konten Porno, Hotman Paris Laporkan Balik Farhat Abbas ke Polisi, Ini Tuduhannya
View this post on Instagram
(*)
Source | : | Kompas.com,tribun seleb |
Penulis | : | Veronica Sri Wahyu Wardiningsih |
Editor | : | Veronica Sri Wahyu Wardiningsih |
Komentar