Awalnya, Mbah Mijan blak-blakan mengungkapkan bahwa dirinya ini sangat nge-fans dengan Nikita Mirzani.
"Nikita Mirzani itu idola saya," akui Mbah Mijan.
"Masa sih? yakin?" goda Melaney yang justru membuat Mbah Mijan hanya tertawa-tawa malu.
"Mbah negfans dengan Nikita Mizani, betul," jawab Mbah Mijan.
Kemudian, Melaney pun sempat menantang akan menelpon Nikita Mirzani, namun urung dilakukan.
"Gue telpon Nikita ya," goda Melaney lagi.
Setelah itu, Ichsan Akbar pun kembali mengalihkan Mbah Mijan kepada topik smeula perihal ramalan soal Nikita Mirzani yang kerap nyinyirin artis.
"Gimana nih Mbah Mijan?" tanya Ichsan Akbar, co-host Call Me Mel.
"Yakin lu mau komen? Jangan ragu-ragu dong," timpal Melaney sebagai sang host utama.
Menurut Mbah Mijan, sikap nyinyir Nikita Mirzani ini sudah tak mengherankan lagi.
Source | : | GridPop.ID |
Penulis | : | None |
Editor | : | Ulfa Lutfia Hidayati |
Komentar