Sule pun memberi peringatan pada penerornya agar berpikir jernih dan lebih menjaga tutur kata dalam berkomentar.
"Kalau nggak tahu seutuhnya nggak perlu melakukan hal itulah, jaga lidahnya lah, atau ngga mendingan ajak ketemu kita ngobrol."
"Jangan langsung meluap langsung emosi, nantinya akan menyesal, mereka menganggap bahwa memakai media sosial itu bebas padahal kan sudah ada undang-undangnya," terang Sule.
GridPop.ID (*)
Source | : | Tribunseleb,Grid.ID |
Penulis | : | Andriana Oky |
Editor | : | Andriana Oky |
Komentar