Cara pencairan
Untuk proses pencairan bantuan, Kemdikbud membuatkan rekening baru untuk setiap PTK penerima.
PTK dapat menemukan informasi rekening bank masing-masing dan lokasi cabang bank penyalur untuk pencairan bantuan dengan mengakses:
Info GTK https://info.gtk.kemdikbud.go.id, atau Pangkalan Data Dikti https://pddikti.kemdikbud.go.id/
Selain itu, PTK juga harus menyiapkan dokumen pencairan BSU Kemdikbud, yang meliputi:
PTK membawa dokumen yang dipersyaratkan, menunjukkannya ke petugas bank penyalur untuk diperiksa.
PTK diberikan waktu untuk mengaktifkan rekening dan mencairkan bantuan hingga 30 Juni 2021.
GridPop.ID (*)
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul, Kemdikbud Pastikan info.gtk.kemdikbud.go.id Normal dan Bisa Diakses
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Arif B |
Editor | : | Veronica S |
Komentar