Di foto kedua yang dipostingnya, Sinta mengenakan baju yang berbeda.
Dirinya memakai atasan lace putih dan rok selutut garis-garis.
Melalui caption, Sinta mengatakan bahagia atas pernikahan sang kakak.
Namun, dirinya juga ada merasa sedih.
Pasalnya, kini Sinta tidak dapat dengan bebas bertemu dengan sang kakak.
Kini dirinya harus ijin dengan suami dahulu.
'Alhamdulillah kakak perempuan ku semuanya sudah nikah.'
'Rasanya bahagia tapi sedih karena tidak seperti dulu lagi'
'Yang biasanya bisa ketemu kapan saja, sekarang harus ijin sama suami masing2 dulu huuu..'
GridPop.ID (*)
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Hadir di Pernikahan sang Kakak, Adik Indah Permatasari Ungkap Hal Ini
Source | : | Tribunseleb |
Penulis | : | None |
Editor | : | Luvy Octaviani |
Komentar