Melansir dari GridFame.ID, ternyata Muzdalifah tak akan maafkan Fadel jika hanya incar hartanya saja.
"Kalau nggak baik, hanya mengincar harta saya nggak akan lanjut," terang Muzdalifah.
Sempat memberikan ancaman pada Fadel Islami, nampaknya saat ini keluarga Muzdalifah tengah baik-baik saja.
Apalagi seperti yang dikutip dari SURYA.co.id, Fadel Islami bukanlah sosok sembarangan.
Dalam acara Rumpi No Secret 30 Maret 2019 lalu, terungkap bahwa Fadel Islami ternyata memiliki pekerjaan.
"Fadel, fitnah atau fakta, bahwa sebenarnya kamu itu nggak ada kerjaannya?" tanya Feni Rose awalnya.
"Kerjaan kamu ya cuma nemenin Mbak Mus ke sana ke mari," lanjut Feni Rose dengan gaya julid khasnya.
Source | : | Surya.co.id,GridFame.ID |
Penulis | : | Arif B |
Editor | : | Andriana Oky |
Komentar