Peyebab kekerasan oleh anak
Dilansir dari laman kompas.com, secara umum, ada dua faktor yang dapat menyebabkan anak melakukan agresivitas atau tindakan kekerasan.
Kedua faktor tersebut, yakni:
1. Faktor biologis
Faktor biologis yang berasal dari dalam diri anak (internal) dapat berupa:
- Pengaruh genetik
- Sistem otak
- Kimia darah (hormon seks)
2. Faktor lingkungan
Faktor lingkungan yang berasal dari luar diri anak (eksteral) dapat berupa:
- Kemiskinan
- Kondisi lingkungan fisik yang tidak mendukung, seperti suhu udara yang panas, oksigen terbatas
- Kecenderungan meniru model kekerasan yang ada di sekitarnya, baik melalui pengamatan langsung terhadap figur-figur model di sekitar maupun pengamatan tidak langsung pada figur-figur model kekerasan di media televise maupun internet
GridPop.ID (*)
Source | : | Kompas.com,Intisari Online,Daily Mirror |
Penulis | : | Luvy Octaviani |
Editor | : | Luvy Octaviani |
Komentar