Tukang nasi goreng yang buka 24 jam itu berjualan tak jauh dari rumah Tuti.
"Menurut kesaksian Danu, disaksikan Pak Kades dan tim, jam 3 kurang 5, dia keluar rumah," ucap Ki Anom, mengutip keterangan Danu
"Dia keluar rumah dengan niatan ingin membeli nasi goreng karena lapar," tambah Ki Anom mengutip pengakuan Danu.
Namun ternyata tukang nasi goreng tersebut telah tutup dan Danu kembali pulang.
Tapi, saat keponakan mendiang Tuti Suhartini tersebut dalam perjalanan pulang, ia melihat ada hal mencurigakan di dekat kediaman korban.
Diakuinya, Danu melihat ada wanita dan laki-laki mencurigakan di dekat rumah Tuti dan Amalia, pada malam pembunuhan.
Kedua orang mencurigakan itu ternyata dikenal oleh Danu.
"Danu kemudian memutarbalikkan motor hampir 20-25 meter ke arah TKP,
Source | : | Tribunnews.com,TribunJabar.ID |
Penulis | : | Ekawati Tyas |
Editor | : | Ekawati Tyas |
Komentar