Namun, dia akhirnya setuju karena mengaku masih menyayanginya.
Setelah 10 tahun bercerai, ternyata keduanya masih sama-sama sayang.
Diketahui, si mantan suami tak menikah lagi meski sudah 10 tahun bercerai.
Wanita tersebut menegaskan kini dirinya dan mantan suami tengah merencanakan rujuk dalam waktu dekat.
Menurut sebuah studi di Kansas, Amerika Serikat, lebih dari 40 persen pasangan yang sudah menikah pernah putus dan kemudian rujuk kembali hingga akhirnya menikah.
Meski begitu, tak sedikit pula pasangan, yang rujuk kembali setelah putus, merasa hubungannya tak seindah dulu.
Karena itu, sebelum Anda memutuskan untuk menjajaki hubungan kembali, sebaiknya pertimbangkan dulu apakah si mantan juga punya keinginan yang sama dengan Anda.
Dilansir dari Kompas.com, berikut ini beberapa hal yang perlu dipertimbangkan.
1. Jujur pada diri sendiri
Apakah Anda memang masih mencintainya, merindukannya, atau hanya kangen dengan acara malam mingguan?
Source | : | Kompas.com,Tribun Trends |
Penulis | : | Lina Sofia |
Editor | : | Andriana Oky |
Komentar