Sementara gejala mania atau manik adalah mengalami perasaan gembira yang sangat luar biasa.
Saat gejala ini dirasakan, penderita akan memiliki energi yang berlebihan atau sangat energik, suaranya menjadi kenceng, kadang-kadang mereka juga sering kali rapid speech atau ngomongnya cepat sekali.
"Kemudian enggak butuh tidur. Jadi bukan enggak bisa tidur tapi enggak butuh tidur atau yang paling juga sering ditemukan adalah seringkali melakukan perilaku yang tidak dipikir lagi atau melakukan perilaku yang berisiko," jelas dokter Andri.
GridPop.ID (*)
Source | : | Kompas.com,Instagram,Tribunnews.com |
Penulis | : | Sintia N |
Editor | : | Sintia N |
Komentar