GridPop.ID - Perselingkuhan memang tak bisa dibenarkan sama sekali.
Apalagi jika perselingkuhan terjadi ketika sudah menikah.
Dilansir dari laman kompas.com, salah satu pemicu perselingkuhan adalah karena masalah kehidupan seksual.
Kehidupan seksual yang dirasa tidak memuaskan bisa menjadi dorongan bagi seseorang untuk selingkuh.
Dr. Hackathorn mengatakan, beberapa orang ingin memiliki kehidupan seksual yang lebih dari yang ia miliki saat ini dengan pasangannya.
“Beberapa di antaranya menginginkan jenis seks tertentu yang tidak bisa diberikan oleh pasangan mereka,” ujarnya.
Baru-baru ini, kasus perselingkuhan antara bos dan istri pegawainya membuat suami sah.
Begini kronologinya.
Dilansir dari laman tribunstyle.com, perselingkuhan antara bos dan istri pegawianya ini bermula ketika Li seorang pria yang tinggal di provinsi Anhui, China kala itu menjabat sebagai kepala perusahaan ekspor-impor.
Source | : | Kompas.com,Tribunstyle |
Penulis | : | Luvy Octaviani |
Editor | : | Luvy Octaviani |
Komentar