GridPop.ID - Migrain yang menyerang secara mendadak membuat aktivitas menjadi kacau.
Terjadinya migrain ditandai dengan nyeri berdenyut paah atau sensasi berdenyut yang dirasakan di satu sisi kepala.
Melansir Kompas Health, migrain terjadi saat otak menerima sinyal dari saraf pengontrol rasa sakit atau trigeminal.
Kemudian tubuh merespon sinyal ini dengan melepaskan zat inflamasi atau peradangan ke dalam saraf dan pembuluh darah di kepala.
Melansir Cleveland Clinic, penyebab migrain kambuh antara lain:
Stres emosional, terlambat makan, sensitif dengan penyedap, pemanis, atau pengawet dalam makanan dan minuman.
Konsumsi kafein, kebiasaan minum obat penghilang rasa sakit, perubahan hormon pada wanita, paparan sinar, perubahan cuaca mendadak.
Kelelahan, efek diet dan kekurangan cairan, pola tidur berubah, suara terlalu kencang, aroma terlalu kuat, serta efek samping obat tertentu.
Tapi tenang saja, sebab ada tips hidup tentang cara mengatasi migrain dengan langkah sederhana yang bisa dicoba sendiri.
Melansir GridHealth.ID, berikut ini cara sederhana yang bisa dicoba untuk mengatasi migrain:
- Minum Lebih Banyak Air
Source | : | Kompas Health,GridHealth.ID |
Penulis | : | Ekawati Tyas |
Editor | : | Ekawati Tyas |
Komentar