GridPop.ID - Siapa yang tidak suka telur rebus?
Pasalnya, selain enak telur rebus juga memiliki banyak manfaat.
Berikut tips hidup untuk mengupas telur rebus agar tidak repot saat ingin mengonsumsi.
Seperti yang dilansir dari laman Kemenkes, telur rebus baik untuk kesehatan mata.
Karena mampu menghambat penuaan pada retina karena mengandung leutin dan zeaxanthin.
Kedua antioksidan tersebut juga membantu resiko katarak dan melindungi fungsi mata.
Kalau kamu tahu tips hidup ini pun pasti akan rajin makan telur rebus.
Pasalnya, seperti yang diketahui jika mengupas telur rebus acap kali merepotkan.
Padahal ada cara yang mudah lho.
Source | : | Sajian Sedap,Kemenkes HIV |
Penulis | : | Arif B |
Editor | : | Andriana Oky |
Komentar