4. Pakai toner
Ih, siapa nih yang baru tahu kalao komedo ternyata bisa dihilangkan menggunakan toner.
Kita disarankan untuk menggunakan toner non alkohol untuk menghilangkan komedo yang membandel di area wajah.
Rajin mengusap wajah dengan toner non alkohol akan membuat pori-pori di wajah kita akan mengecil.
Hal ini membuat komedo enggak punya tempat deh untuk bersarang!
Apa Penyebab Komedo di Hidung?
Dilansir dari laman kompas.com, komedo hitam dikenal dengan blackhead.
Komedo hitam di hidung biasanya terlihat seperti bintik-bintik hitam yang sedikit menonjol di pori-pori kulit.
Banyak orang mengira, bintik hitam tersebut adalah kotoran yang terperangkap di pori-pori. Namun, hal itu keliru.
Source | : | Kompas.com,Cewekbanget |
Penulis | : | Luvy Octaviani |
Editor | : | Luvy Octaviani |
Komentar