GridPop.ID - Cabut gigi bikin buta? Yuk, cek faktanya!
Memeriksa gigi seharusnya dilakukan setiap 6 bulan sekali.
Tapi, tak sedikit yang enggan melakukan periksa gigi.
Selain beralasan takut mahal, biasanya orang enggan pergi ke dokter gigi karena takut sakit.
Padahal, gigi yang tak diperiksa dalam waktu lama bisa saja ada penyakit yang sudah parah.
Langkah terbaik yaitu gigi harus dicabut.
Tapi, kadung berkembang di masyarakat terkait anggapan cabut gigi bikin buta.
Benarkah hal tersebut?
Melansir Sonora.ID, Dokter Gigi Esther Jonathan dari Apotek Mitra Bekasi dalam program KamuSehat di Radio Sonora FM menjawab kebenarannya.
Ternyata cabut gigi sebabkan kebutaan hanyalah mitos belaka.
Lantas mengapa hal itu dikatakan mitos oleh sang dokter?
Source | : | Kompas Health,Sonora.ID |
Penulis | : | Ekawati Tyas |
Editor | : | Ekawati Tyas |
Komentar