Kapan harus ke dokter?
Jika tidak segera diatasi, demam bisa memicu komploikasi serius, terutama pada anak-anak dan orang yang memiliki sistem imun lemah.
Oleh karena itu, segera lakukan pengobatan agar demam yang terjadi bisa segera menurun.
Selain itu, ada beberapa kondisi tertentu di mana mereka yang mengalami demam harus segera di bawa ke dokter.
Pada bayi berusia di bawah tiga bulan, orangtua harus segera membawa mereka ke dokter jika demam mencapai 38 derajat celcius.
Baca Juga: Puasa Syawal Harus Dikerjakan 6 Hari Berurutan? Begini Penjelasan Buya Yahya Menurut Mazhab Syafi'i
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Veronica S |
Editor | : | Veronica S |
Komentar