9. Minum teh hijau
Minum teh hijau setiap hari juga dapat menyembuhkan penyakit periodontal dan menghentikan gusi berdarah.
Teh hijau mengandung katekin, antioksidan alami yang dapat menurunkan respons inflamasi tubuh terhadap bakteri di mulut.
Namun, penting untuk diketahui bahwa ada batas asupan teh hijau harian yang disarankan, yakni tiga hingga empat cangkir sehari.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "7 Penyebab dan Cara Mengobati Gusi Berdarah, Apa Saja?"
GridPop.ID (*)
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Veronica S |
Editor | : | Veronica S |
Komentar