3. Makan makanan yang berkuah, seperti sup ayam
4. Menggunakan bioelectronic sinus device yang bisa digunakan untuk mengurangi nyeri pada sinus dan melegakan hidung tersumbat
5. Mengonsumsi obat dekongestan untuk mengurangi pembengkakan pada pembuluh darah di hidung sehingga bisa bernapas dengan lega
6. Menggunakan produk yang mengandung peppermint, seperti balsam dan obat batuk, atau minum secangkir teh peppermint
Beberapa cara tersebut bisa dicoba untuk melegakan hidung yang tersumbat jika gejala yang muncul belum sampai dua minggu.
Jika sudah lebih dari itu, penyebab hidung mampet sebelah bisa jadi merupakan infeksi bakteri yang perlu segera diatasi secara medis.
Hindari melakukan diagnosis pribadi dan segera ke dokter sehingga bisa mendapatkan perawatan serta pengobatan yang tepat.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "4 Penyebab Hidung Mampet Sebelah dan Cara Mengatasinya"
GridPop.ID (*)
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Veronica S |
Editor | : | Veronica S |
Komentar