Buah yang jelas termasuk dalam aphrodisiac food ini adalah kerabat dari pohon beringin.
Jika dunia mengenalnya dengan nama Fig, di Indonesia buah ini dikenal dengan nama Ara atau Tin.
Buah ini sangat kaya dengan kandungan serat, nutrisi dan asam amino.
Mengonsumsi buah Fig bisa meningkatkan mood dan stamina.
Karena aroma buahnya yang begitu harum dan rasanya yang manis bisa memancing sensitifitas indera perasa dan penciuman kita yang membuat kita lebih bergairah sehingga libido pun bertambah.
Fig termasuk buah musiman, biasanya berbuah dari bulan Juni-September, Fig bisa langsung dimakan mentah atau dimasak dengan berbagai resep.
Jadi mulailah terapkan gaya hidup sehat, dimulai dengan mengganti kebiasaan ngemil kita dengan camilan sehat yang tidak hanya baik untuk tubuh juga bisa meningkatkan libido dan gairah seksual kita.
Semoga bermanfaat!
Artikel ini telah tayang di BangkaPos.com dengan judul "Ini Dia Makanan Sehat yang Bisa Bikin 'Joss' Saat Bercinta"
Baca Juga: Pantas Suami Istri Alami High Sex Drive, 3 Hal Ini Picu Gairah Hubungan Intim Meningkat
(*)
Source | : | Bangkapos.com |
Penulis | : | Grid. |
Editor | : | Helna Estalansa |
Komentar