GridPop.ID - Gairah bercinta seseorang dipengaruhi oleh berbagai faktor, makanan salah satunya.
Ada beberapa jenis makanan yang seharusnya tidak dikonsumsi sebelum melakukan hubungan intim.
Pasalnya jenis makanan tersebut diyakini berpengaruh pada tubuh dan menghilangkan gairah seks.
Lantas apa saja jenis makanan dimaksud?
Merujuk artikel terbitan Kompas.com, berikut penjelasannya.
1.Garam
Meski dibutuhkan untuk tubuh, namun kelebihan garam juga ternyata tidak baik. Asupan garam yang tinggi pada tubuh ternyata dapat membuat dorongan seks menjadi lembek atau berkurang.
Asupan garam yang tinggi dapat sebabkan tekanan darah tinggi yang dapat 'membunuh' libido.
2. Alkohol
Baca Juga: Bikin Hubungan Intim Makin Panas, Ini Dia 4 Buah Favorit yang Ampuh Tingkatkan Gairah Seksual
Konsumsi alkohol berlebihan bisa menybabkan testosteron rendah dan kadar estrogen tinggi.
Hal ini dapat memengaruhi libidomu, Kawan Puan. Meski dengan sedikit minum alkohol dapat meningkatkan kepercayaan diri tetapi ini juga dapat berujung pada kurangnya hasrat seksual.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Andriana Oky |
Editor | : | Andriana Oky |
Komentar