1. Luangkan lebih banyak waktu untuk melakukan foreplay
Bagi sebagian wanita foreplay atau pemanasan sebelum melakukan hubungan seksual merupakan momen yang sangat penting.
Beberapa wanita mungkin membutuhkan lebih banyak rangsangan fisik dan emosional untuk dapat terangsang, diberi pelumas, agar dapat mencapai puncak kenikmatan atau orgasme.
Untuk melakukan foreplay, kuncinya adalah tidak terburu-buru dan kreatif melakukan rangsangan.
Dilansir dari Everyday Health, foreplay dapat dimulai beberapa jam sebelum penetrasi. Berikut beberapa tips agar lancar dalam melakukan foreplay.
2. Kenali sweet-spot pasangan Anda
Ada dua area tubuh wanita yang dapat memicu orgasme yaitu klitoris dan G-spot.
Berikut cara merangsang dengan benar agar pasangan Anda merasa puas dan mencapai orgasme.
Baca Juga: Termasuk Hobi Bergosip! Ternyata Ini Dampak Negatif dari Kebutuhan Seksual yang Tidak Terpenuhi
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Veronica S |
Editor | : | Veronica S |
Komentar