GridPop.ID - Ada hadiah menakjubkan nih buat kamu semua.
Hadiah ini berisi manfaat teh hijau.
Tentu kamu sudah tidak asing lagi dengan teh hijau ya.
Apalagi teh merupakan satu di antara minuman yang digemari masyarakat Indonesia.
Dikutip dari laman Kementerian Kesehatan dan Healthline, teh hijau mempunyai ragam manfaat, yakni:
Teh hijau mengandung tanin yang memiliki sifat antibakteri, sehingga bisa mencegah pembentukan bakteri pada mulut.
Itu artinya, teh jenis ini dapat menekan pertumbuhan bakteri penyebab bau mulut.
2. Membuat tidur lebih nyenyak
Kandungan theanine dalam teh hijau memiliki efek antistres pada hewan maupun manusia.
Hal ini dapat membantu kamu tidur lebih nyenyak sekaligus membantu memperbaiki kualitas tidur yang buruk.
Baca Juga: 7 Ide Hadiah Keren untuk Pria Kesayangan, Cukup Buat si Doi Merasa Istimewa
Source | : | Tribunnews.com |
Penulis | : | Grid. |
Editor | : | Helna Estalansa |
Komentar