Agar luka sayatan operasi cepat keirng dan tidak menimbulkan kompilasi seperti infeksi, berikut beberapa cara merawat luka operasi caesar yang wajib diperhatikan oleh ibu:
1. Hindari Pakaian Ketat
2. Hindari Aktivitas Berat
3. Hindari Memberikan Tekanan Berlebih pada Perut
4. Menjaga Kebersihan Area Bekas Luka
5. Hindari Mandi Air Panas dan Berenang
6. Memenuhi Kebutuhan Nutrisi Setelah Melahirkan
7. Menjaga Sirkulasi Udara di Area Bekas Luka
8. Menggunakan Obat-obatan Pereda Nyeri
9. Kontrol Rutin ke Dokter
GridPop.ID (*)
Source | : | Kompas.com,tribunkesehatan |
Penulis | : | Luvy Octaviani |
Editor | : | Luvy Octaviani |
Komentar