Find Us On Social Media :

Belum Genap 100 Hari Meninggalnya Lina Jubaedah, Teddy Pardiyana Justru Gandeng 10 Pengacara Singgung Soal Harta Warisan Peninggalan Almarhumah: Kalau Saya yang Maju Takut Salah Lagi

By Luvy Yulia Octaviani, Kamis, 12 Maret 2020 | 14:00 WIB

Deposit Uang Rp2 Miliar Teddy Dipertanyakan, Suami Mendiang Lina Buka Panti Pijat di Amerika dengan Bayaran Segini

Nah rupanya, dari harta peninggalan Lina untuk anak-anaknya itu terdapat pula sebagian uang dari pria tersebut.

Teddy ternyata menyoal bangunan indekos yang selama ini dikabarkan akan diserahkan pada anak kedua Sule dan Lina yakni Putri Delina.

Merasa dirinya awam tentang hitung-hitungan serta ranah hukumnya, Teddy pun meminta pendampingan 10 pengacara sekaligus seperti dilansir Banjarmasinpost.co.id dari tayangan SILET dalam kanal YouTube RCTI-INFOTAINMENT pada Selasa, 10 Maret 2020.

Baca Juga: Sekian Lama Status Hubungannya Dipertanyakan, Dul Jaelani Tiba-tiba Semprot Aaliyah Massaid dengan Pertanyaan Menohok Ini: Bener Kamu Ninggalin Aku 'kan?

Diketahui, sejak kepergiannya, suami almarhumah, Teddy kerap diterpa kabar miring yang menyudutkan dirinya utamanya tentang harta warisan dari istrinya.

Terkait warisan almarhumah senilai Rp 10 miliar, Teddy kembali muncul dengan menggandeng sepuluh kuasa hukum untuk mendampinginya.

Salah satu warisan almarhumah tersebut yakni sebuah indekos dengan 32 pintu yang disebut-sebut akan diwariskan kepada anak dari Sule dan almarhumah, Putri Delina.

Menurut Teddy, pembangunan indekos tersebut, ada uang miliknya sebesar Rp 500 juta dan uang renovasi yang menghabiskan Rp 150 juta.

Baca Juga: Soekarno Ditodong Pistol Supaya Menandatangani Supersemar, Ajudan Langsung Sigap Ambil Senjata saat Presiden Pertama Terancam Nyawanya