Kemudian, tiga hari yang lalu, Stan Isakh kembali mengingatkan semua orang untuk tetap menjaga kesehatan dan memakan makanan yang bergizi agar tak terinfeksi virus corona.
Menurut Stan Isakh, pemilik penyakit bawaan seperti asma, TBC, Bronkitis dan banyak lagi, sangat rentan terinfeksi virus corona.
Baca Juga: Bahagia Jadi Istri Kedua Selama 19 Tahun, Penampilan Nita Thalia dan Istri Pertama Jadi Sorotan: Berbeda 180 Derajat hingga Sebut Kebaikan Hati Istri Tua Jadi Pembelajaran“Meski saya belum tahu positif atau negatif karena masih menunggu hasil dari tes swab, saya hanya ingin berbagi virus Corona bisa meyerang siapa saja Dan kapan saja. Saya sesak nafas karena pneumonia duplex, setelah diperiksa diputuskan isolasi selama 14 Hari. Mohon doanya ya teman. Semangat,” ujar Stan Isakh.
(*)Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Kabar Duka, Penyanyi Stan Isakh Meninggal Dunia