Masih melansir dari TribunJateng.com, diungkapkan di keluarganya Mikhayla dijuluki sebagai politikus kecil oleh Nia Ramadhani.
Kok bisa?
Julukan itu disematkan kepada Mikhayla lantaran ia selalu bersikap manis di hadapan kakeknya, Aburizal Bakrie.
Bahkan diceritakan oleh Nia Ramadhani, setiap ia dan Ardi Bakrie memarahi Mikhayla, sang kakek tak percaya jika Mikhayla melakukan kesalahan.
"Di mata Atoknya, Mikhayla adalah anak yang imajnya selalu baik, selalu paling manis, dan hampir jadi enggak ada celahnya di mata Atok.
Jadi tiap kali Mikhayla nakal dn aku tegur keras, dia selalu ngadu ke Atoknya.
Kita suka bercandain Mikhayla dengan menyebutnya Politikus Kecil.
Dia tau yang kemana harus ngadu," curhat Nia Ramadhani di hari ulang tahun Mikhayla, Selasa (2/6/2020).
Melansir dari GridHype.id (17/12/2019), pernah diungkapkan perlakuan Mikhayla terhadap sang kakek.