Find Us On Social Media :

Mengenal Kue Kontol Sapi, Jajanan Tradisional Bernama Unik bin Nyeleneh yang Legit Jadi Kudapan Saat Ngeteh Sore Hari

By Arif B,None, Jumat, 2 Oktober 2020 | 15:20 WIB

ilustrasi jajanan tradisional

Imam menuturkan bahwa orang Serang biasa menyantap kontol sapi bersama dengan minum kopi, teh, atau minuman lain sesuai selera.

Sajian ini bisa disantap saat sarapan maupun sore hari sambil menunggu adzan Maghrib.

Baca Juga: Konflik Rumah Tangganya Kian Rumit, Rizky DA Ngotot Minta Tes DNA Saat Istri Hamil Gegara Curigai Bukan Anak Kandungnya, Ternyata Ini Risiko Besar yang Akan Terjadi Pada JaninSelain kontol sapi, Imam menyampaikan bahwa Banten mempunyai sejumlah kuliner khas dengan nama nyeleneh.

Beberapa di antaranya adalah awug-awug, sayur belohok, kue gengsot, dan bontot.

Baca Juga: Jarang Terekspos, Ini Dia 5 Cucu Soeharto Penerus Trah Keluarga Cendana, Miliki Wajah yang Memikat dan Menawan!

GridPop.ID (*)

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul, Apa Itu Kue Kontol Sapi? Jajanan Bernama Unik dari Banten