Find Us On Social Media :

Bukannya Ikut Bahagia Seperti Anak Cucu-cucunya, Ibunda Sule Justru Mengaku Sedih Melihat Pernikahan Sang Komedian dengan Nathalie Holscher , Ada Apa?

By None, Minggu, 22 November 2020 | 13:40 WIB

Foto Prewedding Sule dan Nathalie Holscher

GridPop.ID - Kebahagiaan kini tengah menghujani Sule dan Nathalie Holscher. Sejak 15 Noember 2020 lalu keduanya telah resmi menjadi pasangan suami istri. Nampaknya tak hanya Sule yang bahagia karena memiliki istri baru. Kini keempat anak Sule pun sudah kehadiran sosok ibu sambung yang mengayomi mereka.

Baca Juga: Belum Ada Seminggu Anaknya Bahagia Usai Menikah Lagi, Ibunda Sule Justru Ungkap Kesedihan hingga Harapkan Hal Ini Dapat Dilakoni Putranya Bersama Istri BaruNathalie memang tampak sudah sangat dekat dengan keempat anak Sule sejak sebelum menikah.Bahkan diakui Putri, Nathalie sudah memiliki sifat keibuan sejak masih berpacaran dengan ayahnya.Tetapi siapa sangka di tengah hari bahagia Sule, sang ibunda justru mengaku sedih.Dan Sule pun membenarkan bahwa ibunya sedih melihat anaknya menikah dengan Nathalie.

Baca Juga: Tak Ada Hujan Tak Ada Angin, Nathalie Holscher Berani Usir Sule dari Kamar karena Sosok Ini, Ibu Sambung Rizky Febian: Kita Harus Berkorban

Tetapi kesedihan tersebut bukanlah dikarenakan wanita pilihan Sule.Hal itu terungkap saat Sule, Nathalie, Ibunda Sule, dan Nenek dari Nathalie hadir di salah satu acara.Mulanya pembawa acara meminta ibunda Sule menuturkan doa untuk putranya.Ibunda Sule pun mendoakan agar anaknya rukun dan sehat setelah menikah dengan suara lembutnya.

Baca Juga: Sandang Jabatan Pimpinan Perusahaan, Sosok Istri Denny Sumargo Nyatanya Pernah 3 Tahun Bolos Sekolah Demi Jalan-jalan Keliling Negeri, Begini Kisahnya yang MencengangkanSule pun memperjelas ucapan ibundanya dan mengakui sang ibunda sedih melihat pernikahannya."Semoga rukun aja karena kenapa emak tuh sedih, jadi kenapa anak-anaknya gak seperti emak," jelas Sule pada tayangan youtube TransTV Official.Rupanya ibunda Sule mengharapkan rumah tangga anak-anaknya seperti dirinya dan sang suami yang bertahan hingga maut memisahkan."Emak itu termasuk keluarga yang rumah tangganya itu gak pernah berantem, rukun dari mulai pcaran sampai menikah sampai abah gak ada jadi adem gitu hidupnya," ujar Sule.Meski begitu, Sule pun mejelaskan bahwa tak semua rumah tangga bisa seperti yang diharapkan ibundanya.

Baca Juga: Mengenang 26 Tahun Ganasnya Letusan Gunung Merapi 22 November 1994, Luncuran Awan Panas Hujani Puluhan Orang Hajatan hingga Tewas, Pemukiman Porak-poranda Terbakar

Mulanya Sule mengaku bahwa pernikahan sang ibunda dan ayahnya merupakan panutan."Jadi ya panutan lah cuma ya itu namanya juga hidup ibaratnya gak semuanya sama," ujar suami Nathalie.Sule pun menceritakan bahwa sang ibunda sering memberikan wejangan untuk seluruh keluarganya untuk tetap bertahan dengan satu pasangan."Emak tuh sama siapa pun sama kakak sama ade-adenya termasuk saya udah satu aja rukun udah," cerita Sule.

Baca Juga: Jangan Senang Dulu! Meskipun Telah Diizinkan Mendikbud, Simak Dulu Syarat, Fokus, Beserta Porsi dan Ketentuan Belajar Tatap Muka Tahun 2021 Mendatang Berikut IniBahkan sang ibunda menuturkan melihat anaknya rukun dengan pasangan sudah cukup."Emak mah kalau udah liat rukun udah gak perlu dikasih apa-apa udah seneng udah bahagia," ujar Sule.Nathalie yang duduk di samping Sule tampak menepuk-nepuk ringan tangan ibunda Sule untuk menenangkannya."Bismillah ya kita doain mudah-mudahan keluarga kang Sule dan Nathalie sesuai yang emak inginkan begitu juga oma ya," ujar Iis Dahlia yang juga menjadi pembawa acara.

Baca Juga: 8 Tahun Penantian Terbalas Sudah, Tata Janeeta Semringah Kabarkan Kehamilan Anak Pertama Raden Brotoseno: Akhirnya Doaku DikabulkanGridPop.ID (*)Artikel ini telah tayang di Nakita.ID dengan judul: Anaknya Sedang Bahagia-bahagianya, Ibunda Sule Justru Sedih Melihat Sang Komedian Menikah dengan Nathalie Holscher, Kenapa?