Find Us On Social Media :

Sering Dihantui Gangguan Susah Tidur di Malam Hari? Ini Dia Sederet Makanan yang Bisa Membantu Atasi Insomnia

By None, Selasa, 15 Desember 2020 | 17:20 WIB

Ilustrasi insomnia

2. Ikan berlemakSejumlah ikan berlemak seperti salmon, tuna, dan halibut paling banyak mengandung vitamin B6.Vitamin inilah yang dapat mendorong tubuh meningkatkan produksi melatonin, hormon yang bermanfaat untuk membuat Anda mengantuk.3. Susu atau yogurt Yogurt menawarkan kalsium yang dapat berperan dalam mewujudkan tidur nyenyak dan berkualitas. Pasalnya, di dalam tubuh, kalsium dapat mendorong produksi hormon penunjang tidur, yakni triptofan dan melatonin.

Baca Juga: Mampu Gantikan Posisi Yusuf Subrata, Richard Kevin Dapatkan Ucapan Romantis dari Cut Tari di Perayaan 1 Tahun PernikahanSusu hangat pun juga bisa dijadikan alternatif da dikonsumsi sebelum tidur. 4. Sayur kale Seperti yogurt, kale juga kaya akan kalsium yang penting untuk membuat hormon tidur tersebut bekerja. 5. Pisang Pisang termasuk makanan yang mengandung kalium tinggi, yang dapat membantu Anda tidur sepanjang malam.

Pisang juga memiliki triptofan dan magnesium yang merupakan obat penenang alami.

Baca Juga: Hubungan Asmaranya dengan Putra Wishnutama Akhirnya Kandas, Intip 7 Sosok Mantan Kekasih Awkarin Sebelum Sabian Tama