Find Us On Social Media :

Indonesia Sudah Lakukan Vaksinasi, Netizen Malaysia Heboh Kritik Pemerintahannya Sendiri yang Dinilai Lamban Urus Vaksin: Kegilaan Apa Ini?

By Ekawati Tyas, Senin, 18 Januari 2021 | 09:00 WIB

Presiden Joko Widodo melakukan pengecekan kesehatan sebelum melakukan vaksinasi covid-19

GridPop.ID - Ramai di media sosial Twitter, publik Malaysia mengkritisi kerja pemerintahannya dalam menyediakan vaksin Covid-19 di dalam negeri.

Dilansir dari Kompas.com, mereka menyoroti tindakan vaksinasi Covid-19 di Indonesia dan Singapura yang cepat dibanding Malysia.

Di Indonesia pada Rabu (13/1/2021), Presiden Joko Widodo yang menjadi orang pertama mendapatkan suntikan Covid-19 dari Sinovac.

Baca Juga: Tak Seperti Emil Dardak yang Sudah Disuntik Vaksin Covid-19, Arumi Bachsin Pilih untuk Menunda Karena Alasan Penting Ini: Saya Mungkin akan Vaksin

Hal itu menandai dimulainya proses vaksinasi Covid-19 di Indonesia pada tahap pertama, yaitu pada golongan orang-orang yang mendapatkan prioritas.

Di Singapura, Perdana Menteri Lee Hsien Loong telah menerima vaksin Covid-19 buatan Pfizer-BioNTech pada Jumat (8/1/2021) di Singapore General Hospital atau Rumah Sakit Umum Singapura (SGH).

Lee menjadi salah satu penerima awal vaksin untuk membuktikan kepada warganya bahwa vaksin aman untuk disuntikan.

"Coba kalian bayangkan dalam vaksin Covid-19 sudah sampai di Singapura dan pekan ini sudah sampai juga ke Indonesia.

Baca Juga: Menkes Berencana Beri Sertifikat Pada Para Penerima Vaksin Covid-19, Epidemiolog Justru Sebut Efeknya Berbahaya: Bisa Jadi Potensi Penularan!