Jika benar demikian, kini jawaban anda terjawab, karena sang model memang telah diberhentikan dari pekerjaannya tersebut usai memutuskan pindah agama memeluk Islam alias menjadi Mualaf dan langsung menutup auratnya dengan hijab sejak 2014.Awal kisahnya menjadi mualaf diawali dari sebuah casting iklan produk hijab.Pengalaman pertama menggunakan pakaian muslimah tersebut ternyata mengacaukan pikiran Felixia.
Baca Juga: Kariernya Sedang Naik Malah Jajal Barang Haram, Artis Jeff Smith Dicokok Polisi Lantaran Kasus Narkoba, Begini Kronologinya!Sekitar satu bulan usai menjalani casting produk hijab, hati wanita berdarah Tionghoa ini gelisah dan langsung memutuskan manjadi mualaf dan mantap berhijab.Namum berbarengan dengan itu juga pekerjaannya harus terampas.Melansir Tribunnews dari Kompas.com, Felixia Yeap (32) mengabarkan keputusannya menjadi mualaf lewat media sosial.Dia mengatakan meski sudah memeluk Islam, perempuan ini menegaskan tetap akan mempertahankan nama Chin Yee, yang diberikan ibunya."Nama Cina saya memiliki arti ketenangan dan keanggunan," kata Felixia sambil menambahkan dia akan mengumumkan keputusannya menjadi Muslim di hadapan keluarga dan kawan-kawan dekatnya.