Find Us On Social Media :

Kerap Tak Disadari, 6 Hal Ini Bisa Jadi Tanda Seseorang Sedang Dilanda Depresi, Perubahan Nafsu Makan Salah Satunya

By Ekawati Tyas, Senin, 6 Desember 2021 | 08:02 WIB

Ilustrasi depresi

4. Kebahagiaan yang dipaksakan

Ada orang yang menyebut depresi tersembunyi sebagai "depresi tersenyum."

Pasalnya, orang yang menyembunyikan gejalanya mungkin akan menunjukkan wajah bahagia saat bersama orang lain.

Akan tetapi, mungkin sulit untuk memertahankan kebahagiaan yang dipaksakan ini.

Sehingga tampang palsu itu bisa terpeleset dan seseorang mungkin menunjukkan tanda-tanda kesedihan, keputusasaan, atau kesepian.

5. Optimisme berkurang

Mungkin saja orang dengan depresi lebih pesimis.

Studi menunjukkan bahwa mereka yang mengalami gangguan depresi mayor sering kali memiliki pandangan yang lebih negatif tentang masa depan.

Menjadi lebih realistis atau pesimis daripada yang lain mungkin merupakan salah satu tanda depresi, terutama jika orang tersebut memiliki kemungkinan gejala depresi lainnya.

6. Menjadi mudah marah atau mudah tersinggung

Tak selalu tampak sedih, orang yang dilanda depresi mungkin menunjukkan sifat mudah marah.

Baca Juga: Kecanduan Bercinta, Janda 3 Anak Telan Obat Khusus hingga Lakukan Perbuatan Tak Lazim

GridPop.ID (*)