Selain diabetes, Norshafiakah juga kemungkinan memiliki riwayat lain yakni, ginjal bocor.
Dengan begitu, dokter tak menganjurkan Norshafiakah hamil.
"Punca dia satu memang Pikah turunkan berat badan tapi Pikah ada diabetes dan kencing manis.
Bila ada kencing manis ni doktor surun kekalkan paras gula baru boleh mengandung.
Orang kata rancangan Allah.
Pikah disahkan kemungkinan buah pinggang bocor,
dan doktor tak syorkan untuk Pikah mengandung," bebernya.
Dokter tak menyarankan karena Norshafiakah Bintich sempat hamil 6 kali, namun semuanya keguguran.
Saat kehamilan kelima, bayinya hanya bertahan 28 minggu.
Hal itu dikarenakan kesehatan sang ibu yang memburuk.
"Sebab dulu Pikah 6 kali mengandung dan 6 kali tu jugaklah gugur.
So hari itu kandungan 28 minggu pun jadi tak sihat," pungkasnya.