"Kenalannya pas bikin konten aja," ucap Rudi.
Ia sendiri tak menyangka bisa dikaitkan dengan kasus Binomo hanya karena Indra Kenz pernah membeli mobil Tesla di showroomnya.
"Ya capek aja, jadinya capek aja," lanjutnya.
Indra, kata Rudy dalam benaknya adalah seorang YouTuber keren dan kaya raya hingga mampu menganggap semua barang mewah bernilai murah.
"Saya kira (Indra Kenz) itu Youtuber keren gitu kan, influencer keren, murah banget gitu. Enggak tahunya gitu," ujar Rudy.
Sebagai informasi, Rudy Salim diduga diperiksa terkait pembelian tiga mobil mewah oleh Indra Kesuma yaitu, Lamborghini Huracan LP 580 2 (RWD) 2018, mobil Rolls-Royce Phantom Coupe serta mobil mewah Toyota.
GridPop.ID (*)