Tak hanya tinggi serat, sayuran juga diketahui mengandung fitosterol yang dapat membantu menghalangi penyerapan kolesterol jahat dalam usus.
Pasalnya, kolesterol tinggi juga meningkatkan risiko penyakit jantung.
"Jadi usahakan tetap makan sayur dan karbohidrat kompleks kalau bisa, bukan nasi putih," papar Vito.
GridPop.ID (*)